Tag: startup

Startup atau Enddown

Kemarin ditunjukkan lagi sebuah mockup perusahaan baru keuangan kekinian. Perusahaan ini mencoba menjawab kegelisahan individu pendirinya, untuk memperoleh jalan berbagi sesuai dengan cara keyakinan yang dimiliki. Sangat menarik cara pandangnya di awal. Pertanyaan pertama yang masih belum terjawab adalah apakah benar sesuai dengan yang diharapkan? Bagaimana proses bisnisnya untuk menjawab satu tahapan yang memang wajib, Read More

membuat kolam …

“Gimana ya caranya agar kami bisa mandiri?” Pertanyaan ini disampaikan seoarang kawan dari barat nusantara, ia seorang pegiat sukarela untuk literasi teknologi informasi dan komunikasi. “Kami diberikan janji, kabarnya keong akan mengucurkan pendanaan kegiatan, namun hingga saat ini, itu belum terjadi.” Realita kadang tak seindah janji. Ucap yang tak tertulis, selalu sukar untuk dimintakan perwujudannya. Read More

belajar pada #tetradrip

ide itu sederhana, eksekusi yang membutuhkan passion. selalu ada banyak ruang baru untuk menemukan lebih banyak lagi kesederhanaan yang kebermanfaatannya lebih. lalu apa yang bisa memastikannya berwujud? pastinya bukan karpet merah. ataupun jalan dan jembatan mulus berbiaya triliunan. hanya butuh penunjuk arah berjalan dan sedikit resep untuk menemukan ramuan yang menjadi bekal. selanjutnya, berikanlah sebuah Read More